Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place

    Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place


    Hello guys! Bagaimana kabar kalian hari ini?

    Dengan membuka halaman ini, itu menandakan bahwa kalian semua sedang baik-baik saja dan semangat untuk belajar. 

    Pada kesempatan ini, kita akan membahas materi Things in Public Place. Tanpa basa-basi, mari kita langsung ke pembahasan.


    Apa saja Things in Public Place?

    Things in Public Place atau benda-benda yang ada di tempat umum sering kali kita jumpai apabila keluar dari rumah. 

    Banyak benda-benda di sekitar kita yang memiliki fungsi untuk memenuhi kebutuhan manusia di tempat umum. 

    Tentunya kita akan memberikan beberapa contoh benda yang ada di tempat umum dalam Bahasa Inggris agar kalian tahu dan dapat di pelajari dengan baik. 

    Berikut beberapa benda yang sering kita temui di tempat umum;


    Chairs (kursi) 

    Trash can (Tempat sampah) 

    Flower pots (Pot bunga) 

    Traffic signs (Rambu lalu lintas) 

    Street lights (lampu jalan) 

    Tables (Meja) 

    Fences (Pagar) 

    Cars (Mobil) 

    Motorcycles (Motor) 

    Stairs (Tangga) 

    Notice boards (Papan pengumuman) 

    Signs (Papan tanda) 

    Blackboards (Papan tulis) 

    Garden benches (Bangku taman) 

    ATM Machine (Mesin ATM) 

    Wifi (Wifi) 

    Wall (Dinding) 

    Mailbox (Kotak surat) 

    Trolley (Troli) 

    Lamppost (Tiang lampu) 

    Public Chair (Kursi umum) 

    Banner (Spanduk) 

    Poster (Poster)


    Baca juga : Materi Part of Body: Vocab, Contoh Kalimat, Fungsi dan Contoh Soal Part of Body


    Public Place

    Adapun tempat-tempat umum yang harus kalian tahu terutama dalam Bahasa Inggris sebagai berikut;


    Airport (Bandar Udara)

    Amusement Park (Taman Hiburan)

    Antique Shop (Toko Barang Antik)

    Apartment Building (Bangunan Apartemen)

    Appliance Store  (Toko Peralatan)

    Aquarium (Akuarium)

    Arcade (Tempat Bermain Billiard)

    ATM Centre (Pusat ATM)

    Auditorium (Auditorium, Aula)

    Bakery (Toko Roti)

    Bank (Bank)

    Bar (Bar)

    Barber Shop (Tempat Cukur)

    Beauty Salon (Salon Kecantikan)

    Bistro (Rumah Makan)

    Book Store (Toko Buku)

    Botanical Garden (Kebun Raya)

    Boutique (Butik)

    Bowling Alley (Tempat Bermain Bowling)

    Bridge (Jembatan)

    Bungalow (Bungalo)

    Bus Stop (Halte Bus)

    Butcher Shop (Toko Daging)

    Cafe (Kafe)

    Camera Store (Toko Kamera)

    Candy Shop (Toko Permen)

    Canteen (Kantin)

    Capitol Building (Gedung Putih)

    Car Dealership (Dealer Mobil)

    Car Wash (Tempat Cuci Mobil)

    Castle (Kastil, Istana)

    Cemetery (Pemakaman)

    Chapel (Kapel, Gereja)

    Church (Gereja)

    Cinema (Bioskop)

    Circus (Tempat Sirkus)

    City Hall (Balai Kota)

    Clinic (Klinik)

    Clothing Store (Toko Pakaian)

    College (Perguruan Tinggi)

    Community Center (Ruang Komunitas)

    Convenience Store (Mini Market)

    Copy Shop (Tempat Fotokopi)

    Cottage (Pondok)

    Courthouse (Gedung Pengadilan)

    Craft Market (Pasar Kerajinan Seni)

    Currency Exchange (Tempat Penukaran Mata Uang)

    Dance Studio (Studio Menari)

    Deli / Delicateseen (Warteg)

    Dentist (Dokter Gigi)

    Department Store (Pusat Perbelanjaan)

    Discotheque (Diskotik)

    Dormitory (Asrama)

    Dressmaker (Pembuat Gaun)

    Drive in Movie (Lapangan Tempat Menonton Film di Dalam Mobil)

    Drug Store (Toko Obat)

    Electronics Store (Toko Elektronik)

    Emporium (Toko Serba Ada)

    Fabric Store (Toko Bahan)

    Factory (Pabrik)

    Factory Outlet (Toko Pakaian yang Langsung dari Pabriknya)

    Fast Food Restaurant (Restoran Cepat Saji)

    Fire Department (Markas Pemadam Kebakaran)

    Florist (Toko Bunga)

    Food Court (Pusat Berbagai Makanan)

    Funeral Home (Rumah  Duka)

    Furniture Store (Toko Furnitur)

    Gallery (Galeri Seni)

    Game Center (Pusat Permainan)

    Gas Station (Pompa Bensin)

    Gift Store (Toko Hadiah)

    Grocery Store (Toko Kelontong)

    Guesthouse (Pondok Tamu, Pasanggrahan)

    Gym / Sports Centre (Pusat Olahraga)

    Haberdashery (Toko Bahan Kelontong)

    Hairdresser (Tempat Penata Rambut)

    Hospital (Rumah Sakit)

    Hotel (Hotel)

    House (Rumah)

    Ice Cream Shop (Toko Es Krim)

    Inn (Penginapan)

    Jail/Prison (Penjara)

    Jewelry Store (Toko Perhiasan)

    Kindergarten (Taman Kanak-Kanak)

    Kiosk Store (Kios)

    Laundromat / Launderette (Laundri, Tempat Mencuci Baju)

    Library (Perpustakaan)

    Lighthouse (Mercusuar)

    Lumberyard (Toko Bangunan)

    Mall (Mall)

    Mansion (Rumah Besar)

    Marine Park (Taman Laut)

    Market (Pasar)

    Monastery (Wihara)

    Mosque (Masjid)

    Motel (Motel)

    Movie Theater (Bioskop)

    Museum (Museum)

    Music Store (Toko Musik)

    Nursery (Tempat Penitipan Anak)

    Office Building (Bangunan Kantor)

    Opera House (Gedung Opera)

    Optometrist (Optik)

    Pagoda (Klenteng)

    Palace (Istana)

    Park (Taman)

    Parking Garage (Lapangan Parkir)

    Pawnshop (Pegadaian)

    Pet Store (Toko Hewan Peliharaan)

    Pharmacy (Apotek)

    Planetarium (Planetarium)

    Playground (Taman Bermain)

    Police Station (Kantor Polisi)

    Post Office (Kantor Pos)

    Pub (Tempat Minum)

    Public Toilet (Toilet Umum)

    Real Estate Agency (Agen Perumahan)

    Residential Building (Bangunan Residental)

    Resort (Tempat Beristirahat)

    Restaurant (Restoran)

    School (Sekolah)

    Showroom (Ruang Pamer)

    Shrine (Pura)

    Sports Arena (Arena Olahraga)

    Stadium (Stadion Olahraga)

    Supermarket (Supermarket)

    Swimming Pool (Kolam Renang)

    Synagogue (Sinagog)

    Tailor (Penjahit)

    Tavern (Warung)

    Temple (Candi)

    Train Station (Stasiun Kereta)

    Travel Agent (Agen Travel)

    Tunnel (Terowongan)

    University (Universitas)

    Villa (Vila)

    Workshop (Bengkel)

    Zoo (Kebun Binatang)


    Baca juga : Materi Hobby Lengkap: Pengertian, Jenis,  Contoh Pertanyaan dan Kalimat tentang Hobby, Contoh Soal tentang Hobby


    Contoh Kalimat Menggunakan Things in Public Place

    I always wait for the bus at the bus stop. 

       = (saya selalu menunggu bis di halte)


    Nina is sitting on a park bench. 

       = (Nina sedang duduk di bangku taman)


    There are lots of trash cans but lots of people littering. 

       = (ada banyak tempat sampah tetapi banyak orang yang buang sampah sembarangan)


    My Mother takes money at the ATM machine. 

       = (ibu saya mengambil uang di mesin ATM)


    Lala buys snacks at the supermarket using a trolley. 

       = (Lala membeli cemilan di supermarket dengan menggunakan troli)


    There are several contests attached to the banner.

       = (ada beberapa perlombaan yang terpasang di spanduk)


    This time we will study history at the museum.

       = (kali ini kita akan belajar sejarah di musium)



    Latihan Soal tentang Public Place

    1. The place to save and take money is ......

    2. The king and The queen live in .......

    3. If she is sick, she will go to .......

    4. The place to see many animals is .......

    5. You can be smart if you go to .......

    6. The place to take a rest is .......

    7. We will go to ....... to watch a movie.

    8. You can buy medicine in ........

    9. The place to take a pee is ........

    10. I want to buy shirts in .........



    Soal lainnya

    Look at the pictures and write down the name of that place!

    1. 

    Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place

    Answer=


    2. 

    Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place

    Answer=


    3. 

    Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place

    Answer=


    4. 

    Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place

    Answer=


    5. 

    Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place

    Answer=



    Penutup

    Jangan putus asa dalam belajar! Tetap semangat dan gapai cita-cita yang kamu inginkan! Tidak ada yang tidak mungkin jika kalian punya keinginan. 

    Jangan lupa hafalkan nama-nama tempat umum di atas. See ya!

    Karmila
    Karmila Ask!

    Posting Komentar untuk "Materi Things in Public Place: Kosa-kata, Contoh Kalimat, Soal Latihan Menggunakan Things in Public Place "